04 September 2013

Summer 26

Artis : Summer 26
Genre : Pop Punk
From : Denpasar, Bali
Facebook : Summer 26
Twitter : @wearesummer26
Reverbnation : Summer 26

Biografi : Summer 26 terbentuk pada tanggal 26 Februari 2012. Kami memberanikan diri mengusung genre Pop punk. Summer 26 terbentuk berawal dari pertemanan yang dipertemukan di salah satu SMA Negeri di Denpasar. Awalnya kami terdiri dari dua band yang berbeda. Dimulai dari Icang (Guitar, Backing Vocal) dan Ryant (Drum) berada dalam band yang sama. Begitu juga Shaun (Guitar, Vocal) dan Rama (Bass) juga berawal dari band yang sama yang dimana mereka juga sudah mengeluarkan single. Karena kedua band tersebut istirahat karena ada beberapa personil lebih serius di pendidikan yang ditempuh, dan personil Summer 26 kini bertemu dan mencoba untuk berdiri kembali dengan mengusung genre Pop punk, dan dari pertemuan tersebut juga dijadikan alasan kami untuk menggunakan nama Summer 26. 

Personil :
- Shaun | Vocal
- Rama | Bass
- Icang | Gitar
- Ryant | Drum

Song :
1. Summer 26 - My Sweety Liar | (Download)


Bila anda suka, klik tombol 'Like'. Dan bila anda ingin membagikannya di facebook / twitter, klik tombol 'Share' atau tombol 'Tweet'

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...